Baca juga: Lakukan 3 Hal Penting Ini Sebelum Vaksinasi Covid-19 saat Puasa Ramadhan
4. Es teh kelopak mawar
Kelopak mawar memiliki sifat mendinginkan dan astringent. Sifat astringen pada kelopak bunga dapat membantu meredakan iritasi pada sistem pencernaan sementara efek pendinginannya menenangkan panas tubuh dan mencegah komplikasi.
(Hantoro)