Mau Kulit Bercahaya? Minum 3 Jus Sehat Ini Saja

Siska Permata Sari, Jurnalis
Senin 01 Maret 2021 18:37 WIB
Ilustrasi kulit bercahaya. (Foto: Valuavitaly/Freepik)
Share :

3. Jus mentimun

Jus mentimun dapat memberikan kesehatan untuk kulit. Sebab, jus mentimun bisa membantu melembapkan kulit sehingga membuatnya lebih elastis dan glowing.

Ini berkat adanya asam askorbat dan asam caffeic. Kandungan tersebut membantu mencegah retensi air yang membuat kulit terlihat bengkak dan kering karena dehidrasi.

Baca juga: Menkes Budi: Butuhkan 363 Juta Suntikan Vaksin dalam Setahun 

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya