Duh, Turis Inggris Kabur saat Isolasi Diri Covid-19

Ersa Ambarita, Jurnalis
Senin 28 Desember 2020 12:48 WIB
Ilustrasi. (Foto: Freepik)
Share :

Sedangkan wisatawan yang lebih awal berkunjung ke Swiss, maka diminta melakukan karantina wajib selama 10 hari. Peraturan ini berlaku untuk semua ratusan turis dari Inggris yang menghabiskan hari Natal dan liburan Tahun Baru di Verbier atau London Kecil.

Baca Juga: Percepat Pembangunan 5 Destinasi Super Prioritas, Sandiaga Diminta Luhut Lakukan Ini

Dalam pemberitaan awak media setempat, Swiss mengalami lonjakan kasus Covid-19 sejak November. Terdapat 5.000 kasus baru dengan 100 kematian setiap hari. Sejumlah fasilitas umum telah ditutup, dimulai dari restoran, bar, tempat olahraga, dan ruang kunjungan budaya.

"Penutupan akan berlangsung hingga 22 Januari karena rumah sakit dan petugas kesehatan telah berada di bawah tekanan ekstrim selama berminggu-minggu dan periode perayaan (hari Natal) meningkatkan risiko peningkatan kasus yang lebih cepat," kata pemerintah Swiss beberapa waktu lalu.

(Dewi Kurniasari)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya