Joe Biden Patah Tulang, Ini 7 Asupan bagi Kesehatan Tulang

Uthari Handayani, Jurnalis
Senin 30 November 2020 14:17 WIB
Kacang (Foto: Six Fishes)
Share :

Mengonsumsi keju dalam porsi yang benar bisa membantu kekuatan sumsum tulang dan mencegah keropos dalam jangka waktu yang lama.

 

4. Bayam

Tulang membutuhkan kalsium yang bisa dipenuhi dengan emakan bayam. Secangkir bayam sudah bisa menutupi 20-25% asupan kalsium harian.selain itu bayam juga kaya akan vitamin A, besi, dan serat.

5. Telur

Sebutir kuning telur mengandung 4-6% vitamin D yang dapat membantu penyerapan kalsium pada tulang dan menjaga kesehatannya.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya