5. Bawang putih
Mengurangi infeksi bisa dibantu dengan mengonsumsi bawang putih yang mengandung antibakteri dan antimikroba ini. Sudah terbukti studi bahwa memakan dua siung bawang putih dua kali sehari dapat mencegah pertumbuhan bakteri helicobacter pylori.
Baca juga: Ini 5 Cara Mencegah Sakit Maag Kambuh
6. Suplemen licorice
Terbukti oleh penelitian bahwa suplemen licorice dapat membantu meredakan sakit maag dengan mencegah pertumbuhan bakteri pada lambung.
7. Lidah buaya
Tidak hanya memberikan manfaat bagi kulit, lidah buaya juga bisa mengobati sakit maag. Mengonsumsi lidah buaya bisa meredakan radang lambung yang menyebabkan asam lambung naik. Caranya daun lidah buaya diolah menjadi jus dan minum sebelum makan.
Baca juga: Makan Durian Bisa Sebabkan Sakit Maag, Mitos atau Fakta?
(Hantoro)