Kesal dengan Komedo di Hidung? Ini 5 Cara Rumahan untuk Menghilangkannya

Novia, Jurnalis
Jum'at 06 November 2020 12:01 WIB
Komedo (Foto: Oliva Clinic)
Share :

 

5. Bubuk kayu manis

Obat ini dapat digunakan untuk mencegah dan sekaligus menghilangkan komedo. Mulailah dengan mencampurkan satu sendok makan bubuk kayu manis dan jus lemon. Anda juga bisa menambahkan sejumput bubuk kunyit ke dalamnya.

Oleskan pasta ini ke wajah Anda selama 10-15 menit, dan bilas dengan air biasa. Kayu manis membantu mengencangkan pori-pori dan meningkatkan sirkulasi darah. Jus lemon sarat dengan sifat antibakteri yang membantu melawan jerawat, komedo dan komedo putih.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya