Intip Potret Pernikahan Rizki DA dan Nadya Mustika dengan Adat Sunda

Anabel Lerric, Jurnalis
Sabtu 18 Juli 2020 14:33 WIB
Pernikahan Rizki DA dan Nadya Mustika Rahayu (Foto : @liana_k2rl/Instagram)
Share :

Kecantikan Nadya curi perhatian


Terlihat Nadya menggunakan mahkota berwarna putih sesuai dengan nuansa tema pernikahan mereka. Selain itu, makeup yang natural membuat Nadya semakin terlihat cantik. Tak ayal kecantikan Nadya mencuri perhatian dari netizen yang terlihat di kolom komentar.

"Semoga samawa ya ka amin🤲," kata @dhehan.p

"Masya Allah cantik bgt yaa istri iki ky orang arab," kata @ida_fitriani7

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya