10 Tanda Imunitas Tubuh Seseorang Menurun

Leonardus Selwyn Kangsaputra, Jurnalis
Rabu 01 Juli 2020 16:24 WIB
Badan drop (Foto: Flexjobs)
Share :

Daya tahan tubuh yang prima menjadi salah satu hal yang wajib dimiliki selama pandemi Covid-19. Tentunya kondisi tersebut dapat terjaga salah satunya dengan mengonsumsi asupan makanan yang bernutrisi.

Ketua Perhimpunan Dokter Emergensi Indonesia (PDEI), dr. Moh Adib Khumaidi, SpOT, mengatakan meski sudah dijaga dengan baik, adakalanya tubuh seseorang mengalami drop dan menyebabkan imunitas tubuh menjadi melemah.

Tentunya kondisi ini dapat diketahui dengan beberapa tanda yang ditunjukkan oleh tubuh manusia. Dalam kesempatan tersebut, dr. Adib membagikan 10 tanda yang menunjukkan imunitas tubuh seseorang sedang menurun.

Baca juga: Selamat Hari Bhayangkara, 5 Polwan Cantik Ini Siap Melindungi Negara

1. Sering mengalami pilek, influenza dan demam.

2. Kelelahan kronik

3. Asma atau alergi musiman

4. Kemampuan tubuh yang melambat dalam proses penyembuhan

5. Gula darah tinggi

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya