Cara Praktis Siasati Telur Habis saat Bikin Kue di Tengah Pandemi COVID-19

Dimas Andhika Fikri, Jurnalis
Kamis 30 April 2020 11:00 WIB
Ilustrasi (Foto : CNBC)
Share :

“Pengganti favorit saya ketika kehabisan telur adalah, percaya atau tidak, air soda,” kata Strand kepada Fox News.

“Cara mengolahnya, cukup sediakan ¼ gelas air untuk satu butir telur. Ini sangat ampuh, meski akan sedikit memengaruhi hasil akhirnya,” tambahnya.

Strand juga merekomendasikan beberapa alternatif lain, termasuk menaburkan yogurt, saus apel, labu kalenga, atau pisang tumbuk yang juga mengandung berbagai nutrisi esensial.

“Bila Anda tidak memiliki semua bahan-bahan ini, cukup panggang gue dengan menambahkan 2 sdt baking soda per telur,” ungkapnya.

Selain itu, Strand menyarankan agar masyarakat lebih teliti dalam memilih bahan makanan yang hendak dibeli untuk keperluan isolasi diri. Bahan makanan terbaik rekomendasinya adalah bahan makanan yang memiliki umur simpan panjang seperti telur, kentang, kacang-kacangan, bawang, bawang putih, biji-bijian, dan beras.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya