Perkenalkan Aarav Nallur, Bocah Ajaib dengan IQ Tak Masuk Akal

Nikmatul Nurul Aeni, Jurnalis
Senin 26 Agustus 2019 01:15 WIB
Aarav Nallur, bocah ajaib asal India (Foto: Deccanherald)
Share :

Meski memiliki bakat luar biasa, Orangtua Aarav Nallur tak ingin anaknya segera masuk jenjang perguruan tinggi sebelum usianya 13 tahun. Mereka menginginkan sang bocah ajaib seperti anak-anak lain yang menikmati bermain di usianya.

Tak heran, tampilan bocah ajaib Aarav seperti siswa SD kebanyakan. Suka film Harry Potter, Avenger, dan berlatih sepakbola.

Kecerdasan intelektual atau sering kita kenal dengan IQ menjelaskan sifat pikiran mencakup jumlah kemampuan, kemampuan menalar, merencankan, memecahkan masalah, berpikir abstrak, memahami gagasan, menggunakan bahasa, daya tangkap dan belajar.

IQ dapat diketahui dengan menjalani tes IQ. Kecerdasaan intelektual termasuk kreativitas, kepribadian, watak pengetahuan atau kebijaksanaan. Setiap orang memiliki kecerdasan intelektual yang berbeda.

(Muhammad Saifullah )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya