Pada kesehariannya, dia biasanya memadukan jeans dengan perspex heels atau thight boots yang juga cukup keren untuk digabungkan dengan outfit serba hitam favorit Anda. Untuk atasan, Anda bisa memilih tank-top yang super casual dengan rok pendek atau ripped jeans yang cool!
2. Kate Moss
Wanita ini sangat suka menggerai rambutnya. Tidak usah dimacam-macamin. Gaya seperti ini sudah menunjukan rocker sejati. Tapi urusan pakaian, Kate Moss sedikit lebih teratur.
Dia cukup terbilang apik dalam memadukan skinnies jeans dengan blazer atau leather jacket paired dengan basic polos yang casual. Tapi, beberapa momen juga terlihat Kate memilih gaya oversized classic dengan boots yang membuat tampilannya casual-rock. Penggunaan aksesori juga tidak ada salahnya untuk dicoba seperti kalung atau penggunaan leather jacket with studdeds.
3. Stevie Nicks