5 Manfaat Minum Air untuk Kebugaran Tubuh hingga Melembapkan Kulit

Dewi Kania, Jurnalis
Kamis 22 Maret 2018 11:15 WIB
Ilustrasi (Foto: Boldsky)
Share :

Menjaga kulit lebih sehat

Normalnya, kulit Anda mengandung banyak air. Sebagai perlindungan, seseorang disarankan untuk minum air putih. Dengan cara ini Anda bisa mengatasi kulit keriput dini, menghidrasi kulit, dan mencegah kulit mengeluarkan keringat berlebihan. Minum air juga dikatakan sebagai pelembab alami yang harus didapatkan setiap orang.

Membuang racun di ginjal

Ginjal jadi sumber organ tubuh yang penuh dengan ginjal. Karenanya setiap hari butuh dibersihkan dari banyak jenis limbah dan racun. Sehingga, dengan minum banyak air putih, ginjal lebih sehat dan mencegah penyakit kronis, serta melancarkan buang air kecil.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya