MENAKJUBKAN, Tebu Adalah Obat Tidur Alami & Penghalau Perasan Cemas

Dewi Kania, Jurnalis
Kamis 07 September 2017 12:40 WIB
Tebu adalah obat tidur alami (Foto:Stylecraze)
Share :

Awas! Doyan Nyinyir Bareng Teman-Teman Berisiko Gejala ADHD

Waspada, Gangguan Irama Jantung Bisa Sebabkan Kematian Mendadak di Usia Muda

Periset dari Universitas Tsukuba di Jepang Kaushik menemukan, octacosanol dari tebu mengurangi stres dan membuat seseorang langsung tidur nyenyak. Octacosanol ini ada di bagian kulit, daun tebu dan daging buahnya mengeluarkan rasa manis bila dihisap.

Ekstrak tebu juga mengandung policosanol atau oktacosanol yang merupakan penyusun utama menghilangkan risiko stres. Kandungan ini dapat menurunkan kadar kortikosteron dalam plasma darah, yang merupakan penanda stres.

BACA JUGA:

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya