Ada Orang Bikin Emosi Terus, Bagaimana Cara Memaafkannya?

Vessy Frizona, Jurnalis
Rabu 26 Juli 2017 20:01 WIB
Saling Memaafkan (Foto: Lifehack)
Share :

Mengambil risiko

Baca Juga: Menyusui Bayi Sambil Menghisap Ganja, Wanita Ini Dikecam Netizen!

Apa respons terbaik yang bisa Anda lakukan untuk mengatasi luka dan kerugian yang akan Anda alami dalam hidup? Jawabannya adalah memberi karunia dan memaafkan. Mempertimbangkan memaafkan seseorang yang telah menyakiti Anda dapat menghilangkan beban berat dari bahu dan mungkin memperpanjang usia. Studi klinis telah menemukan bahwa orang-orang yang memaafkan orang lain karena pelanggaran berat memiliki tekanan darah dan detak jantung yang lebih rendah bila dibandingkan dengan mereka yang masih dendam.

(Renny Sundayani)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya