Sejuta Manfaat Air Dingin untuk Kecantikan

Annisa Amalia Ikhsania, Jurnalis
Sabtu 31 Oktober 2015 13:40 WIB
Khasiat air dingin (Foto: Katjuju)
Share :

Air dingin adalah salah satu cara alami untuk menjaga kesehatan kulit. khasiatnya dapat mengencangkan sel-sel kulit, menyusutkan pori-pori wajah yang membesar, mencegah sebum dan kotoran di wajah yang dapat menyumbat pori-pori. Sementara, mandi dengan air panas dapat membuat kulit menjadi kering.

Rambut sehat

Tidak hanya kulit yang sehat, mencuci rambut dengan air dingin juga memberikan manfaat. Air dingin dapat membuat rambut menjadi lebih kuat, bersinar, dan lebih sehat. Belum lagi, khasiat lainnya seperti mengencangkan folikel rambut di kulit kepala. 

Meningkatkan sirkulasi darah

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya