Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tips Menjaga Kesehatan ala Indra Sinaga

Masya Hanifa Putri , Jurnalis-Minggu, 10 Maret 2024 |04:00 WIB
Tips Menjaga Kesehatan ala Indra Sinaga
Cara Indra Sinaga menjaga kesehatan. (Foto: MPI/ Masya Hanifa Putri)
A
A
A

“Overthinking itu tidak bisa dengan mudah menyelesaikan masalah-masalah kita. Dan setiap manusia punya cobaannya. Berpikir tentang masalah kita boleh, tapi segala masalah, apapun yang kita hadapi akan selesai. Jangan khawatir dengan apa yang belum terjadi. Jadi buat apa kita menghabiskan energi untuk memikirkan sesuatu yang belum terjadi,” ujar Indra Sinaga.

Tips-tips sederhana ini membantu Indra Sinaga untuk tetap tampil optimal dalam menjalani jadwal yang padat di dunia musik. Inspirasi dari gaya hidup sehatnya dapat menjadi contoh bagi semua orang dalam mencapai kesehatan dan keseimbangan yang optimal dalam kehidupan sehari-hari.

(Leonardus Selwyn)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement