Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pentingnya Skrining Kanker Serviks Pada Wanita, Jadi Modal Utama Penanggulangan Kematian

Chindy Aprilia Pratiwi , Jurnalis-Minggu, 04 Februari 2024 |10:00 WIB
Pentingnya Skrining Kanker Serviks Pada Wanita, Jadi Modal Utama Penanggulangan Kematian
Pentingnya deteksi dini kanker serviks. (Foto: Freepik.com)
A
A
A

Metode ini juga dilakukan dengan berpacu terhadap pedoman dan protokol klinis yang sesuai termasuk transportasi untuk pengujian tersentralisasi serta memperkuat kemampuan laboratorium. Oleh sebab itu Kemenkes mempertimbangkan strategi tersebut di tempat layanan kesehatan dan metode pengambilan sampel yang dilakukan mandiri.

“Untuk mencapai target skrining dalam upaya mengeliminasi kanker serviks, penting bagi Indonesia untuk menerapkan metode, alat, dan teknologi skrining yang efisien. Untuk mencapai tujuan ini, RAN menyerukan peninjauan kembali bukti-bukti ilmiah internasional dan praktik terbaik,” ucapnya.

(Leonardus Selwyn)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement