8. Blitzen
Blitzen adalah suami dari Donner. Dia merupakan anggota paling berani dalam tim rusa penarik kereta. Blitzen tidak pernah mundur atau menyerah dalam menghadapi tantangan.
9. Rudolph
Rusa termuda dan paling terkenal di antara semua rusa penarik kereta Santa Clause adalah Rudolph. Keberadaan Rudolph mendapat pengakuan secara universal karena keberanian dan hidungnya yang berwarna merah terang.
Demikian nama sembilan rusa penarik kereta Santa Claus.
(Rina Anggraeni)