Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Rekomendasi Tempat Hangout di Tebet, Gak Jauh dari Stasiun

Meila Ayu Dina , Jurnalis-Jum'at, 10 November 2023 |06:33 WIB
5 Rekomendasi Tempat Hangout di Tebet, Gak Jauh dari Stasiun
Rekomendasi tempat hangout di Tebet. (Foto: Instagram @temanvisit)
A
A
A

3. Merial Coffee

Hangout Tebet

(Foto: Instagram @stevlicious)

Merial Coffee salah satu café di Tebet memiliki konsep dengan desain industrial. Cafenya ada 2 lantai, ada indoor non smoking, indoor smoking, dan outdoor.

Buat kamu yang mau work from cafe tentu di sini nyaman banget. Colokannya juga banyak. Terletak di Jl. Tebet Timur Dalam II No. 15, Jakarta Selatan buka setiap hari dari jam 11 siang sampai jam 11 malam.

4. Selawaktu Cafe live musik

Hangout Tebet

(Foto: Instagram @selawaktucoffee)

Buat kalian yang pencinta retro cafe, bisa langsung datang Selawaktu Cafe karena tempatnya cukup luas dan ada barbershop juga di sebelah cafe. Di sini ada spot photobooth di bagian outdoornya lho, cocok banget deh buat kamu yang suka foto-foto cantik.

Selawaktu Cafe terletak di Jl. Tebet Timur Dalam Raya No.126 dan buka setiap hari. Sabtu dan minggu dari jam 11 siang sampai jam 1 pagi. Lalu hari Senin-Jumat dari jam 10 pagi sampai 12 malam.

5. KOPIKINA

Hangout Tebet

(Foto: Instagram @kopikina)

Kopikina terletak di Jl. Tebet Timur Dalam Raya No.43 memang tempat ini berkomitmen penuh pada specialty coffee. Di Kopikina Tebet, kamu bisa menikmati specialty coffee experience yang lengkap lho. Jadi buat kamu pecinta kopi pasti senang bersantai disni karena ada koleksi 30 kopi specialty asal Indonesia. Buka setiap hari dari jam 10 pagi hingga jam 2 dini hari.

(Endang Oktaviyanti)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement