Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Menu Spesial Idul Adha 2023: Resep Semur Daging Kentang yang Gurih dan Nikmat

Diva Daniswara , Jurnalis-Rabu, 28 Juni 2023 |21:00 WIB
Menu Spesial Idul Adha 2023: Resep Semur Daging Kentang yang Gurih dan Nikmat
Semur Daging Kentang (Foto: Instagram/@fransiskaallen)
A
A
A

PERAYAAN Idul Adha selalu identik dengan sajian masakan yang diolah dari daging kurban. Daging sapi termasuk salah satunya.

Daging sapi bisa diolah menjadi berbagai menu lezat. Salah satunya semur daging yang bisa menjadi rekomendasi menu Idul Adha 2023. Cara membuatnya tak terlalu sulit, dan bahan-bahannya mudah dicari.

Berikut resep semur daging kentang yang dikutip dari Instagram @fransiskaailen, Rabu (28/6/2023). 

Semur Daging Kentang

Bahan-bahan:

500 gr daging

Kentang, potong dadu

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement