Dilansir dari Style Craze, Kamis (15/6/2023) langkahnya mudah saja, pertama yang dibutuhkan adalah kapas dan Mmcellar water (bebas alkohol), tuang air micellar water ke kapas (basahkan secukupnya), lalu pejamkan mata, dan letakkan bantalan kapas yang sudah basah oleh micellar water itu selama sekitar 15 hingga 20 detik.
Setelah itu baru usap area mata dengan lembut hingga bersih. Usai bantalan kapas dilepaskan, langsung bersihkan wajah secara menyeluruh dengan sabun pembersih.
(Rizky Pradita Ananda)