Tak sedikit juga dari netizen yang akhirnya mengungkapkan pengalaman serupa dengan Sarah saat berobat ke negeri tetangga itu.
“Langganan tante di Penang Adventist, warga Penang seberang RS banyak yang nyewain apartemennya buat pasien,” ujar @id******
“Iyaa plus apartemennya bersih2 dan welcome sama tamu indonesia (yaiyalah ya hahaha),” jawab Sarah.
“Ini betul sih di keluargaku kalau rs di Medan rasanya kurang cocok biasanya lgsg ke penang aja drpd cri rs lain di jawa,” ungkap @we*****
“Nah iniiiii. Tarif ga jauh beda sama rs swasta dengan pelayanan yang satset bgt. Fasilitas kamar juga lebih bagus,” ujar @av******
“Agree kakak, saya orang medan bawa ortu kadang ke penang,dan lebih murah,” timpal @al******
(Dyah Ratna Meta Novia)