Sebagaimana total kasus disebut dari berbagai wilayah di DKI Jakarta, yaitu Jakarta Pusat 5 orang, Jakarta Utara 17 orang, Jakarta Barat 25 orang, Jakarta Selatan 18 orang, Jakarta Timur 33, dan Kepulauan Seribu 1 orang.
"Jumlah terduga polio di jakarta 1 Jan - 19 Mei ada 99 kasus, diperiksa sampel tinja 46 kasus, hasil positif virus polio dari pemeriksaan tinja 0. Jadi ke-46nya semua negatif," ungkap dr Ngabila kepada MNC Portal, Jumat (19/5/2023)
(Dyah Ratna Meta Novia)