Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mengapa Setelah Pijat Tidak Boleh Langsung Mandi? Ternyata Bikin Nyeri Otot

Asthesia Dhea Cantika , Jurnalis-Jum'at, 14 April 2023 |07:41 WIB
Mengapa Setelah Pijat Tidak Boleh Langsung Mandi? Ternyata Bikin Nyeri Otot
Ilustrasi (Foto:Freepik)
A
A
A

ALASAN mengapa setelah pijat tidak boleh langsung mandi bisa saja memberikan dampak negatif pada kesehatan tubuh.

Pijat tak hanya untuk relaksasi namun juga perawatan yang populer untuk banyak kondisi dan cedera.

Terapi satu ini umumnya digunakan dalam kombinasi dengan terapi lain, seperti terapi fisik atau perawatan chiropractic. Ada banyak jenis pijat, masing-masing dengan manfaat kesehatannya sendiri.

Pijat

Umumnya terapi satu ini memanfaatkan beberapa bahan media pijat. Mulai dari hand and body, minyak urut hingga minyak esensial dan minyak aromaterapi.

Setelah sesi pijat, ada beberapa hal yang tidak boleh dilakukan untuk memaksimalkan manfaat perawatan pijat, contohnya tidak boleh mandi. Sayangnya tak banyak orang yang tahu tentang hal ini.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement