4. Pose Manis saat Memakan Es Krim

Gaya casual dengan hoodie juga sering menjadi pilihan Melati Daeva. Dia tampil chic dengan mengenakan hoodie bergambar. Posenya sedang memakan eskrim ini menunjukkan wajah happynya dan senyum cantiknya yang khas.
5. Senyum Manis ala Melati Daeva

Tentu saja sebagai atlet bulu tangkis, Melati Daeva sering mengenakan pakaian olahraga seperti jaket bulutangkisnya kali ini. Ia tampil cantik dengan rambutnya yang digerai dan berwarna coklat ini. Gigi gingsulnya yang khas ini membuat senyum Melati sangat khas dan menjadikannya bidadari bulutangkis Indonesia.
(Helmi Ade Saputra)