Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mengenal Shawarma Jajanan Kaki Lima yang Populer di Qatar, Intip Resepnya!

Wulansari Listya , Jurnalis-Rabu, 23 November 2022 |13:15 WIB
Mengenal Shawarma Jajanan Kaki Lima yang Populer di Qatar, Intip Resepnya!
Shawarma jajanan yang populer di Qatar (Foto: iloveqatar.net)
A
A
A

6. Pipihkan adonan menggunakan rolling pin atau apapun yang bisa memipihkan (gelas, botol), panggang di atas wajan panas yang sudah diolesi minyak.

7. Balik saat sudah berwarna kecoklatan, biarkan berwarna kecokelatan juga setelah itu angkat dan simpan di wadah tertutup agar tidak kering dan keras. jika suka bisa dioles dengan butter yang diberi bawang putih cincang, atau ghee.

8. Masukkan minyak pada ayam yang sudah dimarinasi sesaat sebelum dimasak, kemudian aduk rata. di resep asli ayamnya dipanggang di oven, berhubung oven saya sedang dipakai memanggang yang lain jadi saya pakai happycall untuk memanggang ayamnya. tuang 1 sdm minyak ke atas wajan lalu panggang ayam sampai matang.

9. Saya ingin menambahkan aroma bakaran pada ayam. jadi setelah matang saya tempatkan ayam dalam wadah yang agak cekung seperti baskom stainless atau panci. letakkan wadah kecil tahan panas di atas ayam, lalu letakkan arang yang sudah membara dalam wadah tahan panas kemudian siram dengan sedikit minyak goreng, setelah berasap tutup wadah selama 5 menit atau sampai asap menghilang

10. Siapkan sayuran pelengkap dan potong-potong ayam yang sudah diasap. Siapkan juga dipping saucenya dengan cara mencampur semua bahan sauce dalam satu wadah.

11. Susun sayuran, ayam, dan sedikit sauce di atas naan, kemudian lipat/bungkus seperti kebab.

12. Chicken shawarma siap dihidangkan. Selamat mencoba

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement