Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sherpa Meeting G20 Momentum Eratkan Delegasi dengan Budaya Nusantara

Antara , Jurnalis-Senin, 03 Oktober 2022 |05:02 WIB
Sherpa Meeting G20 Momentum Eratkan Delegasi dengan Budaya Nusantara
Para delegasi 3rd Sherpa Meeting G20 Indonesia mengunjungi Candi Mendut di Magelang, Jawa Tengah (Foto: ANTARA/Andreas Fitri Atmoko)
A
A
A

Para peserta turut diajak mencoba berbagai aktivitas seperti membuat gerabah, membatik, dan bermain gamelan.

Sebelum mengakhiri kunjungan, seluruh anggota rombongan diajak untuk menikmati cagar budaya peninggalan sejarah yakni Candi Mendut.

Candi Mendut merupakan candi agama Buddha yang diduga dibangun pada abad ke-9 serta merupakan salah satu candi dari tiga serangkai candi di Magelang yaitu Candi Borobudur, Pawon dan Mendut.

Setelah site visit ini, para delegasi diharapkan dapat bersiap kembali untuk menghadapi Pertemuan Sherpa ke-4 dan KTT G20 di Bali pada November mendatang.

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement