3. Bogor
Selanjutnya ada kota hujan, Bogor, yang menghasilkan janda muda terbanyak. Data dari pengadilan agama Kota Bogor sepanjang tahun 2020 telah menerima 1.626 perceraian. Kemudian di tahun 2021 melonjak menjadi 1.651 kasus.
4. Depok
Kota terakhir dengan kasus perceraian terbanyak selanjutnya adalah kota Depok. Setiap tahunnya kota Depok menerima hampir 3000 kasus perceraian dengan berbagai permasalahan.
Terhitung mulai dari tahun 2019 terdapat 3.600 kasus. Kemudian, tahun 2020 terun menjadi 3.239 disusul tahun 2021 melonjak lagi menjadi 3.556 kasus.
(Salman Mardira)