Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Resep Samosa Isi Ayam, Takjil ala Timur Tengah yang Enak Banget!

Tim Okezone , Jurnalis-Selasa, 05 April 2022 |13:00 WIB
Resep Samosa Isi Ayam, Takjil ala Timur Tengah yang Enak Banget!
Samosa Takjil Buka Puasa ala Timur Tengah (Foto: Cookpad)
A
A
A

Cara membuat:

- Campur semua bahan isian, aduk sampai rata. Lalu goreng dengan sedikit minyak saja.

- Siapkan kulit lumpia: potong menjadi 4 bagian.

- Letakkan isian ke kulit, lipat segitiga. Rekatkan ujungnya dengan tepung yang sudah diberi air.

- Goreng samosa dengan minyak panas. Sajikan dengan cocolan sambal.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement