Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

10 Hantu Paling Seram di Indonesia, Pocong hingga Genderuwo

Wilda Fajriah , Jurnalis-Sabtu, 26 Februari 2022 |21:02 WIB
10 Hantu Paling Seram di Indonesia, Pocong hingga Genderuwo
Ilustrasi (Shutterstock)
A
A
A

9. Genderuwo

Genderuwo dikenal oleh masyarakat Jawa sebagai makhluk halus yang berwujud tinggi besar, kekar dan dipenuhi bulu lebat di seluruh tubuh. Dengan habitat kegemarannya adalah pohon besar yang teduh atau sudut lembab yang gelap.

Cerita-cerita misteri menyebutkan bahwa Genderuwo suka mengubah fisik menjadi seorang pria dan menghamili perempuan. Banyak orang percaya bahwa genderuwo adalah arwah orang meninggal yang belum mau naik ke akhirat.

 Ilustrasi

10. Leak

Dalam kisah rakyat di Bali, Leak adalah penyihir jahat. Di mana Le berarti penyihir, dan Ak berarti jahat. Hanya bisa dilihat di malam hari oleh para dukun pemburu, saat siang Leak justru tampak seperti manusia biasa. Dipercaya saat malam hari Leak ada di pemakaman untuk mengambil organ dalam jenazah yang dipakai sebagai ramuan sihir.

Bahkan beberapa orang percaya kalau ramuan sihir itu bisa membuat Leak berubah jadi sosok hewan. Seramnya, Leak juga gemar mengambil organ manusia hidup. Karena itu saat di Bali, banyak wisatawan yang diharuskan untuk bersikap sopan di beberapa tempat yang dianggap keramat. 

(Salman Mardira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement