Baca juga: Mungkinkah Dapat Vaksin Covid-19 Merek Berbeda Jika Terpapar Setelah Divaksin?
Penny melanjutkan, persentase jumlah KIPI Vaksin AstraZaneca hingga kini terbilang kecil, yakni sekira 1 berbanding 1 juta. Sementara manfaatnya untuk melindungi dari wabah covid-19 lebih banyak.
"Manfaatnya masih dianggap besar dibandingkan risiko dalam penggunaan vaksin lainnya," pungkas dia.
(Hantoro)