Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kanada Belum Izinkan Kapal Cruise Mampir

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Senin, 02 November 2020 |16:31 WIB
Kanada Belum Izinkan Kapal Cruise Mampir
Ilustrasi. (Foto: Freepik)
A
A
A

Kapal penumpang jenis feri dan water taxi tetap diperkenankan beroperasi, namun dengan sejumlah aturan baru dan protokol kesehatan yang telah ditetapkan pemerintah.

"Kami berusaha untuk berkontribusi menekan penyebaran Covid-19. Pemerintah Kanada juga terus bekerja keras untuk memastikan sistem transportasi tetap aman," kata Garneau dalam keterangan tertulis.

"Perpanjangan kebijakan ini merupakan realisasi upaya kami untuk memastikan industri transportasi tetap aman dan terkendali," imbuhnya.

Sementara itu, Amerika Serikat justru membuka kembali izin pelayaran setelah mendapat rekomendasi dari Centers for Disease Control and Prevention (CDC). Jumat lalu, CDC merilis kerangka kerja terkait skema pengaturan kapal cruise dan kapal penumpang untuk berlayar ke Amerika Serikat.

(Dewi Kurniasari)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement