Baca juga: Inilah 5 Tempat Paling Menakjubkan di Dunia
Air terjun yang terdapat di danau Ba Be meliputi Air Terjun Dau Dang, Gua Puong dan Kolam Tien. Aktifitas lain yang bisa dilakukan pengunjung adalah bersepedah, memancing, dan melihat budaya lokal suku yang tinggal disana.
Taman Nasional Ba Be bisa diakses dengan perjalanan darat sekitar 6 jam dari Hanoi. Moda transportasinya tersedia bus umum. Atau bisa menyewa kendaraan.
Ada banyak homestay yang di sediakan oleh penduduk lokal bagi wisatawan yang datang, walaupun sederhana tetapi tempatnya bersih dan nyaman, dengan harga yang terjangkau.
(Salman Mardira)