Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

4 Gaya Hijab ala Hana Hanifah, Imut dan Cantik!

Novie Fauziah , Jurnalis-Senin, 07 September 2020 |16:01 WIB
4 Gaya Hijab ala Hana Hanifah, Imut dan Cantik!
Hana Hanifah (Foto : @hanaaaast/Instagram)
A
A
A

3. Abaya hitam yang mengesankan

Hana Hanifah

Selanjutnya Hana mengenakan abaya dan jilbab hitam, lalu terdapat motif warna kuning keemasan di beberapa bagiannya. Selain itu, ia juga memakai lipstik merah raspberry, softlens keabu-abuan membuatnya semakin cantik dan menarik.

Lalu Hana juga memakai gelang-gelang dan cincin di tangan sebagai perhiasannya. Penampilan Hana yang satu ini mirip dengan style ala putri kerajaan dari Timur Tengah, ya.

4. Lebaran dengan style hijab serba hitam

Hana Hanifah

Di hari raya Idul Fitri 1441 Hijriah kemarin, Hana tampil memesona dengan balutan serba hitam. Mulai dari gamis hingga jilbabnya. Hana terlihat berpose di depan pintu dengan mengangkat sedikit jilbab, dan senyumnya yang manis.

“Minal aidzin walfaizin mohon maaf lahir dan batin🙏 lebaran tahun ini sm keluarga lebaran depan sm km tapi gatau km nya siapa wleeeee,” tulisnya

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement