4. Memperhatikanmu saat kamu berbicara
Dia mendengarkan setiap kata yang kamu ucapkan. Dia melihatmu jauh di mata saat kamu berbicara. Dia tak ingin obrolan kalian menghilang.
5. Suka bercanda dan menggoda
Ketika kalian merasa nyaman satu sama lain, maka dia berani melemparkan lelucon genit. Ini merupakan salah satu tanda seseorang ingin lebih darui teman.
6. Terus memuji Anda
Dia selalu kagum dengan keterampilan Anda. Dia memuji kecerdasanmu dan dia juga terus mengatakan betapa cantiknya dirimu. Namun jangan terlena ya kalau pria hanya memuji fisik, takutnya dia hanya tertarik untuk berhubungan badan saja.
(Dyah Ratna Meta Novia)