Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Aman Gunakan Transportasi Umum, Ini 4 Protokol Kesehatan yang Wajib Dipatuhi

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Jum'at, 17 Juli 2020 |19:03 WIB
Aman Gunakan Transportasi Umum, Ini 4 Protokol Kesehatan yang Wajib Dipatuhi
Naik KRL (Foto: Okezone)
A
A
A

Pemerintah Indonesia tak pernah berhenti mengingatkan masyarakat akan pentingnya menerapkan protokol kesehatan di era new normal. Khususnya bagi mereka yang beraktivitas menggunakan transportasi umum.

Seperti diketahui, potensi penyebaran virus corona atau Covid-19 di transportasi umum memang terbilang tinggi. Hal ini bisa dilihat dari antrian pengguna CommuterLine hingga TransJakarta yang tampak mengular di jam-jam sibuk.

Untuk menghindari penularan Covid-19, berikut Okezone rangkumkan 4 protokol kesehatan yang wajib dipatuhi oleh penumpang transportasi umum. Seperti dikutip dari akun Instagram kemenhub151, Jumat (17/7/2020).

naik KRL

1. Mengenakan masker dan menyiapkan alat kesehatan yang dibutuhkan

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement