3. Kai EXO

Hadir di pagelaran busana Gucci, ‘Gucci Zumi Night’ pada Maret 2019 lalu, pria yang dijuluki sebagai “Human Gucci” ini sukses tampil modis salah satunya dengan menyematkan mini bag Gucci warna kuning mustard yang memang didesain sebagai produk aksesori untuk perempuan.
4. GDragon Big Bang

Di fesyen show 2020 Spring/Summer Haute Collection Channel, pentolan Big Bang ini bukan hanya memakai tweed jacket warna ungu yang dirancang untuk perempuan, tapi GD juga menenteng tas crossbody yang imut menggemaskan.