Pasangan itu juga menambahkan keterangan dengan kata-kata, “Kami senang sekali bertemu dengan banyak dari Anda di seluruh dunia dan tidak sabar untuk bertemu dengan lebih banyak lagi dari Anda di tahun depan.
![]()
Kami berharap tahun 2020 membawa kesehatan untuk Anda masing-masing dan kebahagiaan yang berkelanjutan.”
Pangeran Harry dan Meghan Markle juga berterima kasih pada Coldplay dan vokalis band, Chris Martin, karena mengizinkan lagunya digunakan sebagai backsound.
(Dinno Baskoro)