Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pangeran William Pernah Merayu Kate Middleton Pakai Saus Bolognese

Pradita Ananda , Jurnalis-Selasa, 17 Desember 2019 |22:30 WIB
Pangeran William Pernah Merayu Kate Middleton Pakai Saus Bolognese
Pangeran William dan Kate Middleton (Foto: Dailymail)
A
A
A

“Saat masih kuliah, William terbiasa memasak berbagai jenis makanan. Saya pikir itu adalah cara dirinya untuk mencoba membuat saya terkesan. William akan memasak dengan saus Bolognese, lalu menggunakan produk lainnya juga,” ungkap Kate.

Kate Middleton

Ketika ditanya, apakah sekarang ketika sudah menjadi pasangan suami-istri, Pangeran William masih rutin memasak, Kate menuturkan sang suami masih cukup sering memasak untuk keluarga. “Kadang-kadang William masih memasak, dia sangat terampil memasak hidangan sarapan,” tambah Kate.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement