Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Makan Malam Santap Sayur Putih Salmon dan Telur Ceplok Balado, Lezat Mengenyangkan!

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Jum'at, 22 November 2019 |17:30 WIB
Makan Malam Santap Sayur Putih Salmon dan Telur Ceplok Balado, Lezat Mengenyangkan!
Telur ceplok balado (Foto : @berbagiresep/Instagram)
A
A
A

Telur Ceplok Balado

Bahan-bahan:

6 telur ayam

1 tomat besar, potong kecil-kecil

Garam

Gula

Bumbu halus :

15 cabai merah keriting

3 cabe merah besar

6 bawang merah

3 bawang putih

Telur Ceplok

(Foto : @berbagiresep/Instagram)

Cara Membuat :

1. Goreng telur ceplok atau mata sapi hingga matang, sisihkan;

2. Tumis bumbu halus sebentar masukkan potongan tomat, beri garam dan gula, cek rasa. Aduk-aduk terus sampai bumbu matang dan berubah warna lebih tua;

3. Beri sedikit air pada bumbu lalu masukkan telur ceplok aduk-aduk sebentar, masak hingga bumbu menyerap, matikan api. Sajikan selagi hangat.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement