4. Terlihat imut seperti anak-anak
Paduan tubuh mungil dan pilihan busana Kiky di busana ini membuatnya terlihat imut seperti anak-anak. Ia mengenakan T-shirt dress lengan panjang berwarna merah. Selain itu, ia juga memakai sneakers abu-abu dan kaus kaki panjang sebetis.
5. Modis dengan kemeja floral
Terakhir, tampilan Kiky kembali terlihat feminin dan modis. Ia mengenakan tanktop hitam yang dipadukan dengan kemeja tipis bermotif floral dan celana panjang hitam. Kemeja tersebut tidak dikancingkan dan diikat di bagian ujung. Dirinya juga memakai slip on dengan heels berwarna abu-abu.
(Utami Evi Riyani)