Sekeluarga berfoto di restoran barunya

Ruben Onsu dan Sarwendah senang sekali bisa mengajak ketiga buah hatinya jalan-jalan. Ketika itu, mereka singgah ke warung makan khas Sunda terbarunya, Bensunda di kawasan Jakarta Selatan. Betrand Peto tak hanya dekat dengan sang ayah, tapi juga dengan bundanya. So sweet banget mereka!
Photoshoot bareng pamer family goals

Ruben Onsu memang hobi melakukan photoshoot bertemakan family goals. Dia bahkan mengaku bahagia berkat adanya istri dan tiga anak-anak di sampingnya. Ruben Onsu tampil cerah dan kompak pakai outfit bernuansa broken white dan grey.