Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Viral Bebek Bantu Ambilkan Sandal Terjatuh Bocah Laki-Laki

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Jum'at, 23 Agustus 2019 |14:45 WIB
Viral Bebek Bantu Ambilkan Sandal Terjatuh Bocah Laki-Laki
Viral bebek kembalikan sandal bocah laki-laki (Foto : Boredpanda)
A
A
A

Bahkan para bebek maupun itik itu tidak membutukan waktu lama untuk memiliki tingkat inteligensi yang memumpuni. Beberapa jam setelah menetas, makhluk-makhluk berwarna kuning menggemaskan itu sudah bisa memahami konsep-konsep sederhana seperti membedakan benda yang ‘sama’ dan ‘berbeda’.

Bebek mantul

Mereka juga digadang-gadang bisa menerapkan konsep ini pada objek yang belum pernah mereka lihat sama sekali, dan tanpa pelatihan apa pun. Seluruh fakta tersebut dilaporkan dalam sebuah penelitian baru-baru ini.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement