Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pertunjukan Seni Etnik Sumut Terus Manjakan Wisatawan di Medan

Erie Prasetyo , Jurnalis-Kamis, 07 Maret 2019 |22:32 WIB
Pertunjukan Seni Etnik Sumut Terus Manjakan Wisatawan di Medan
Pertunjukan etnik di Kota Medan (Foto: Erie Prasetyo/Okezone)
A
A
A

"Para wisatawan sangat antusias. Mereka juga ikut bernyanyi dan menari bersama. Program itu dipentaskan oleh para muda-mudi yang peduli terhadap kesenian budaya kita," tambahnya.

 

Adapun tarian dan baju etnik yang akan ditampilkan tersebut yakni dari Melayu, Karo, Batak, Mandailing, Nias dan lainya. Program itu juga mendapat dukungan dari asosiasi industri pariwisata terutama asosiasi yang membidangi perjalanan wisata, baik ASITA, ASPPI, PHRI maupun HPI.

"Nantinya, selain menampilkan musik dan tari, kita juga akan menampilkan produk-produk ekonomi kreatif unggulan yang ada di Kota Medan," pungkas Agus.

(Utami Evi Riyani)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement