2. Obat resep
Obat yang diresepkan dokter sebaiknya juga jangan dibeli secara online. Ini berkaitan dengan keamanan dan kevalidan obat yang diberikan.
Jika salah, risiko utamanya adalah kematian karena salah mengonsumsi obat. Jadi, sebaiknya membeli obat yang diresepkan melalui apotek langsung, ya.