Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Bentuk Hidung Ini Ungkap Kepribadian Seseorang, Punya Kamu yang Mana?

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Senin, 20 Agustus 2018 |17:00 WIB
5 Bentuk Hidung Ini Ungkap Kepribadian Seseorang, Punya Kamu yang Mana?
Hidung Emma Watson berbentuk celestial (Foto: Hellomagazine)
A
A
A

 (Baca Juga:Bingung Pilih Busana untuk Idul Adha? Sontek 6 Inspirasi Gayanya yang Kekinian)

The Celestial Nose

 

Bentuk hidung terlihat sedikit berlekuk pada bagian tengahnya, sementara bagian ujungnya cenderung menonjol. Mereka yang memiliki hidung celestial dikatakan sangat optimis, serta memiliki kepribadian yang baik. Berada di dekat mereka terasa hangat, penuh cinta, dan sangat menghibur. Salah satu selebriti dunia yang memiliki tipe hidung ini adalah Emma Watson.

The Snub Nose

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement