Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Rahasia Cantik Wanita Prancis, Orang Indonesia Juga Bisa Coba Tipsnya Lho!

Pradita Ananda , Jurnalis-Selasa, 03 Juli 2018 |20:13 WIB
Rahasia Cantik Wanita Prancis, Orang Indonesia Juga Bisa Coba Tipsnya Lho!
Shea Seydoux (Foto: CNtraveller)
A
A
A

 

Tidak mengikat rambut dengan kencang

Nah, ini salah satu tips cantik wanita Prancis yang bisa dicontoh. Entah sedang berada di luar rumah ataupun hanya berkegiatan di dalam rumah, wanita Prancis lebih suka menggerai rambutnya dan membiarkan rambut mereka bernafas dibanding mengikat atau menguncir rambut mereka kencang-kencang. Jika harus diikat, dibiasakan untuk tidak mengikatnya dengan ikatan yang kencang atau dengan kata lain lebih suka mengikat rambut bergaya messy bun yang longgar. Kebiasaan tidak mengikat rambut dengan kencang ini, maka peluang rambut rapuh mudah rontok pun jadi lebih kecil.

Rutin minum anggur

Minuman wine alias anggur jadi bagian penting dalam aktivitas orang Prancis, termasuk para wanita Prancis dalam ritual makan siang dan makan malam, bahkan terkadang juga sarapan di pagi hari. Seperti yang kita tahu, anggur merah atau red wine diketahui mengantung zat anti-oksidan yang mana zat ini dapat membantu untuk mengusir tanda-tanda penuaan pada kulit.

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement