Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bermodal 5 Trik Ini Semua Orang Bisa Jadi Food Stylist Handal, Salah Satunya Jangan Sering Mainkan Zoom

Devi Setya Lestari , Jurnalis-Kamis, 31 Agustus 2017 |08:35 WIB
Bermodal 5 Trik Ini Semua Orang Bisa Jadi <i>Food Stylist</i> Handal, Salah Satunya Jangan Sering Mainkan <i>Zoom</i>
Trik memfoto makanan (Foto:Shutterstock)
A
A
A

Doyan Makan Fast Food, Cari Tahu Fakta Dibalik 3 Restoran Cepat Saji Global Ini

Manfaatkan properti

Foto makanan akan tampil mengagumkan dengan properti yang digunakan. Manfaatkan serbet bersih, berbagai bumbu serta rempah, hiasan meja atau alat makan untuk membuat foto terlihat semakin apik. Piring, mangkuk serta gelas berbentuk cantik juga bisa menunjang hasil foto yang ciamik.

Jangan takut menjepret orang dalam foto Anda

Foto makanan tanpa ada orang atau anggota tubuh orang memang membuat makanan terlihat menarik. Tapi memasukkan orang atau anggota tubuh bisa jadi hal mengagumkan jika dilakukan dengan benar. Contohnya Anda bisa memfoto gelas yang sedang digenggam tangan. Jika ingin eksis dalam foto makanan juhlga bisa saja asalkan mengenakan pakaian yang tidak mencolok, jika tidak, orang akan terfokus justru pada pakaian Anda.

Jangan mainkan efek zoom

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement