Seperti yang sudah disinggung sebelumnya, celana chino bisa dikenakan dalam segala tampilan. Entah itu untuk bekerja ke kantor, hang out santai bersama para sahabat, pergi kuliah, atau pun menghadiri acara pesta yang bersifat semi-formal.
Hadir dalam beragam warna
Celana chino hadir tak hanya hadir dengan warna khaki. Anda bisa memilih warna navy, putih, hijau, atau abu, dan memadukannya dengan kaos atau kemeja favorit Anda.
(Dinno Baskoro)