Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Oktober Ini, Pameran Perjalanan Terbesar di Indonesia Dimulai!

Utami Evi Riyani , Jurnalis-Kamis, 22 September 2016 |14:53 WIB
Oktober Ini, Pameran Perjalanan Terbesar di Indonesia Dimulai!
Pameran perjalanan terbesar dimulai (Foto:
A
A
A

Harga-harga yang ditawarkan dalam pameran travel ini pun cukup terjangkau. Hal ini dijelaskan oleh Vice President Marketing Garuda Indonesia, Selfie Dewiyanti.

"Untuk penerbangan domestik, harga yang ditawarkan mulai dari Rp700 ribuan. Sementara harga untuk penerbangan internasional mulai Rp800 ribuan," bebernya.

Tak itu saja, pihaknya juga menggandeng anak maskapainya Citilink Indonesia dan beberapa mitra usaha lainnya seperti Travel Agent, Hotel & Resort, Theme Park, National Tourism Organization, Corporate & Travel Equipment, pengrajin batik, tenum, perak dan kerajinan lainnya.

Tak itu saja, di sini juga bisa merasakan hasil kopi terbaik Tanah Air seperti Kopi Aceh, Papua, Banyuwangi, Padang dan Toraja tak ketinggalan pula sentuhan 5 maskapai ternama ikut meramaikan bursa pameran terbesar di Tanah Air ini.

(Johan Sompotan)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement